15 February 2025
0 0
Read Time:1 Minute, 48 Second

Setiap membuat aplikasi Android pasti memiliki nama aplikasi tersendiri baik itu unik maupun ada sedikit modifikasi dari nama aplikasi dari brand terkenal biar aplikasi Android buatan kamu mudah dikenal oleh pengguna smartphone Android.

Nama aplikasi ini sendiri biasanya digunakan untuk memperkenalkan suatu produk aplikasi Android yang akan diinstal banyak pengguna smartphone yang sama. Hal ini biasanya pemberian nama aplikasi tersebut diikuti dengan sistem kerja aplikasi Android itu sendiri.

Misalkan, aplikasi Android yang berhubungan dengan e-commerce salah satu produk fisik yang biasanya dipakai untuk melindungi seorang dari air hujan yaitu PAYUNG. Untuk penamaan aplikasi tadi diberikan nama yaitu UmbreCart. Setiap pemberian nama aplikasi Android pasti memiliki filosofi atau alasan tersendiri dari pembuat atau pengembang aplikasi Android itu sendiri.

Baca juga artikel :  Cara Hapus Semua Isi TextBox secara Massal di Kodular

Misalkan, kamu membuat aplikasi Android yang berhubungan dengan jual-beli produk pelindung dari air hujan secara online. Penamaan aplikasi tersebut itu bisa diambil berdasarkan filosofi, proposal (jika ada kontes lomba atau event), studi kasus, dan sebagainya. Selain itu, kamu harus bisa memberikan nama aplikasi Android yang sesuai dengan fungsionalitas pada kalimat sebelumnya agar pengguna smartphone dapat memahami dari penggunaan aplikasi Android buatan kamu. Hal ini sangat berlaku untuk pembuatan aplikasi dengan tools apapun, termasuk Kodular.

Penulis memberikan tutorial untuk memberi atau mengganti nama aplikasi Android, nama tersebut pasti ditampilkan di bagian menu pada smartphone. Hal ini memungkinkan berbeda dengan tutorial sebelumnya, karena ada perubahan sistem tools Kodular sendiri bagi tempat pengerjaan project.

LANGKAH-LANGKAH :

1. Kunjungi situs c.kodular.io

2. Lakukan login secara manual maupun OAtuh System dengan benar.

3. Pada tampilan dashboard, pilihlah project aplikasi yang akan diberi atau diganti logo aplikasi tersebut.

4. Klik ikon Settings.

5. Klik kolom pada App Name yang terdapat di bagian General.

6. Gantikan nama aplikasi Android dengan sesuai pembuatan produk aplikasi Android.

7. Klik ikon close.

Selesai.

KESIMPULAN :

Pada setiap membuat produk aplikasi Android ini pasti memberikan nama aplikasi Android yang biasanya unik supaya mudah dikenal oleh masyarakat jika aplikasi tersebut siap dipakai banyak orang.

Baca juga artikel :  Cara Deteksi Spesifikasi HP Android dengan Kodular

Terkadang, kamu bisa saja mengganti nama aplikasi dengan seiring berjalan air yang disebabkan adanya perubahan fungsionalitas aplikasi, sistem kerja aplikasi, ada pelanggaran yang berkaitan dengan hak cipta, dan sebagainya.

BACA ARTIKEL LAIN

Baca juga artikel :  Keterangan dari Block Program Math pada Kodular
Baca juga artikel :  Cara Mengatur Minimal SDK Level di Kodular
Baca juga artikel :  Tipe Input Text yang Terdapat pada Text Box di Kodular
Baca juga artikel :  Keterangan dari Block Program TinyDB pada Kodular
Baca juga artikel :  Cara Membulatkan Angka Desimal di Kodular

About Post Author

Dwi Lestari

Saya bukanlah penulis handal dan hanya menyampaikan sesuatu yang bisa disampaikan.
Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *